Bahan-bahan
1 keping bihun jagung
sayuran secukupnya (boleh apa aja ya)
2 siung bawang putih
3 siung bawang merah
2 siung cabe merah
1 sdm saus tiram
1/2 sdt garam
1/2 sdt lada
5 sdm saus pedas (sesuai selera)
400-500 ml air
1 butir telur
Langkah
1 Tumis bawang merah, bawang putih dan cabai yang sudah dihaluskan. tumis sampai harum.
2 Masukan air, setelah mendidih masukan telur, masukan sayurannya, beriakan saus tiram, saus sambal, garam, dan lada.
3 Masukan bihunnya, tunggu sampai bihun lunak dan matang.
4 Angkat dan sajikan
Tidak ada komentar:
Posting Komentar